Friday, 15 August 2014

SMD Project


Bagi para penggemar elektronika tentunya sudah tidak asing lagi dengan komponen SMD. Yap betul! SMD adalah suatu komponen elektronika dalam versi kecil. Sehingga Anda dapat mengatur ukuran board sekecil mungkin. Namun kekuranganya adalah harganya memang lebih mahal dan proses pembuatan sedikit lebih rumit.

Saturday, 9 August 2014

DHT 11



DHT 11 merupakan suatu sensor untuk mengukur kelembaban dan suhu. Terdapat berbagai metode untuk membaca nilai sensor ini, salah satunya menggunakan mikrokontroler. Sensor ini memiliki akurasi sampai satu digit di belakang koma.

Monday, 4 August 2014

Training Isis Proteus 7


Media pembelajaran software simulator ISIS Proteus 7 Professional dapat membuat siswa-siswi SMK lebih mudah dalam mempelajari sistem elektronika dan dapat melakukan percobaan dengan biaya yang murah. Dengan adanya ARES siswa-siswi juga dapat merealisasikan hasil percobaanya ke dalam bentuk yang nyata (berwujud PCB).